Program HERoic yang diluncurkan FWD Insurance tahun lalu, sukses membuat perempuan-perempuan di PT FWD Insurance Indonesia (“FWD Insurance”) menjadi lebih mandiri secara finansial dan saling dukung.
Mandiri secara finansial ini berarti mereka tidak bergantung pada orang lain. Perempuan mandiri baik itu secara finansial maupun secara emosional tentu akan memiliki manfaat yang untuk kehidupan lebih baik.
Maka di tengah kondisi dan lingkungan saat ini, kita harus bisa saling dukung untuk saling menguatkan. Tidak lagi menyudutkan dan memandang sebelah mata. Berikut ini tips untuk women empower women.
Tips Saling Dukung Antar Sesama Perempuan
Salah satu cara mulai mendukung sesama perempuan yaitu dengan melihat para perempuan di sekitar kita. Seperti di lingkungan pekerjaan atau tempat tinggal. Merayakan hari perempuan bersama untuk saling dukung.
Saling mengerti antar sesama perempuan
Bukan zamannya untuk saling sikut-sikutan. Bukan zamannya laki-laki selalu merasa lebih daripada perempuan. Dengan adanya rasa solidaritas maka akan menjadikan kita bisa saling mengerti dan memahami.
Dengan begitu akan muncul ikatan batin yang bisa kita curahkan dan mendapatkan solusinya bersama-sama. Sehingga kita dapat tumbuh menjadi pribadi yang kuat dan saling memotivasi satu sama lain.
Program HERoic FWDSaling menguatkan
Saling mengerti dan peduli akan menguatkan hubungan. Sehingga kita akan berusaha untuk saling menjaga serta menularkan semangat positif. Dengan saling support each other dapat meningkatkan kesehatan mental dan fisik menjadi lebih kuat. Seiring berjalannya waktu kita pun bisa tumbuh menjadi pribadi yang tangguh bersama terutama di dalam pekerjaan.
Membantu keluar dari masa lalu
Keluarga dan pekerjaan baik itu domestik maupun pekerjaan kantor tentu harus tetap dijalankan. Kita nggak bisa terus-menerus terjerumus dalam masa lalu yang justru akan membuat kita makin jatuh.
Perlu keberanian dan kekuatan menghadapi masa lalu, maka dengan adanya program HERoic dari FWD Insurance akan bantu kita keluar dari bayang-bayang kelam dan kembalikan rasa percaya diri.
Meningkatkan rasa percaya diri untuk mengejar mimpi
Setiap perempuan memiliki potensi dan kemampuan yang luar biasa dalam dirinya. Karena mereka spesial dan juga unik. Dengan memiliki tujuan hidup maka kita sebagai perempuan dapat kembali meraih mimpi-mimpi tersebut. Oleh karena itu perempuan perlu saling support dan bisa mandiri secara finansial.
Karena perempuan memiliki potensi yang cukup besar dalam mencapai target perencanaan keuangan jangka panjang. Perempuan yang percaya diri dapat menjadi sosok yang sangat menginspirasi bagi perempuan atau orang-orang lain di luar sana.
Kepercayaan diri ini akan mendorong kita untuk menjadi perempuan yang lebih berani dalam mengambil keputusan dalam berbagai situasi. Terlebih lagi dalam lingkup yang menyangkut keuangan baik itu di lingkungan keluarga maupun pekerjaan.
Terutama dalam mengambil keputusan untuk keuangan. Oleh karena itu FWD Insurance sebagai perusahaan asuransi multinasional mengajak seluruh perempuan untuk mampu menghadapi tantangan yang ada di era modern ini melalui program HERoic.
Program HeroicProgram HERoic FWD Insurance
HERoic adalah program untuk pemberdayaan perempuan yang diinisiasi oleh FWD Insurance Indonesia sebagai bagian dari strategi Diversity & Inclusion. Di era teknologi seperti sekarang, semua orang ingin cepat memperoleh sesuatu.
Pas banget, FWD Insurance menawarkan perlindungan asuransi kesehatan dan asuransi jiwa serta pemberdayaan kaum perempuan. Program ini memiliki tujuan untuk membangun self-awareness di antara karyawan perempuan.
Serta memupuk kepercayaan diri mereka dalam mengembangkan potensi yang mereka miliki. Sehingga diharapkan dapat berkontribusi secara optimal kepada perusahaan, keluarga dan masyarakat.
Program HERoic ini sudah memasuki tahun kedua, akan berjalan mulai pertengahan bulan Maret 2022 dan selesai pada akhir tahun 2022. Oiya, program ini juga diperuntukan bagi karyawan laki-laki yang ingin berkontribusi.
Akan ada program pelatihan dan pengembangan diri, e-learning, mentoring, serta social learning melalui sharing session dan diskusi. Akan diisi oleh para mentor-mentor luar biasa. Informasi selengkapnya mengenai FWD Insurance bisa cek di website resminya di https://www.fwd.co.id/.
Pada acara Kick Off Program HERoic, Selasa 8 Maret 2022, Desy Natalia Widjaya, selaku Chief Financial Officer FWD Insurance mengatakan, “HERoic program ini bertujuan untuk memberdayakan perempuan, agar dapat memberdayakan diri sendiri sehingga mampu memberdayakan lingkungan di sekelilingnya.”
Melalui program HERoic, women empower women, diharapkan setiap perempuan dapat menikmati dan mampu merayakan hidup. Mereka mampu mengejar passion dengan proteksiOn yang dimiliki, serta meraih semua peluang yang ada. Maka, jadilah perempuan mandiri secara finansial!.
Kegiatan dengan tujuan untuk memberdayakan kaum perempuan itu bagus banget.. Apalagi kegiatan ini macam” dan komplit banget sehingga diharapkan bisa memberdayakan lingkungan sekitar juga ya mba..
Menginspirasi ini Program HERoic dari FWD, karena sudah seharusnya sesama perempuan saling mendukung.
Kolaborasi itu kuncinya.
keren nih ada program HERoic dari FWD Insurance, kayaknya FWD insurance jadi pioner program seperti ini deh ya, empowering woman.
Keren sekali ya program HERoic dari FWD yang berusaha memberdayakan perempuan. Apalagi programnya sudah masuk tahun ke 2.
bagus nih programnya.
Dengan program heroic sesama perempuan saling mendukung dan menguatkan satu sama lain.. maju terus perempuan-perempuan hebat di Indonesia..
Aku kemarin juga ikutan acara ini mbak
Keren ya program HERoic ini
Membantu menghilangkan bias terhadap perempuan
Bener nih mba, sesama perempuan memang harus saling support. Bukan jamannya masih sikut-sikutan atau momwar antara ibu bekerja vs IRT. Semua perempaun punya peran masing-masing dan masih bisa mewujudkan mimpi.
yess, perempuan tuh perannya lebih komplesk yaa dari pada laki-laki, makanya pemberdayaan perempuan pun jadi penting supaya bisa mengelola lingkungan sekitar juga dan semakin berdaya
Setuju kak. Sesama perempuan harus saling support satu sama lain, bukan malah menjatuhkan. Bagus banget deh kegiatannya.
Programnya bagus banget kak. Emang kaya gini nih harusnya kita saling dukung dan support yah kak
Siapa yang tidak punya masa lalu?
Rasanya memang sulit kalau masih dibayang-bayangi oleh masa lalu yang sulit dilupakan apalagi sampai menimbulkan traumatik.
Alangkah bahagianya ada program HERoic dari FWD Insurance yang mendukung perempuan untuk terus berkarya dan maju sesuai passionnya.
Seru banget ya ada program yang women enpowerment kayak gini.. semoga perempuan2 yang masih perlu mendapatkan bimbingan bisa terbantu ya sehingga biaa lebih produktif
Betul banget! Sebagai sesama perempuan kita harus saling dukung dan support. Dan aku sangat mengapresiasi adanya program HERoic ini. Bikin kita sesama perempuan jadi saling ngerangkul.
wah keren ya woman support woman gini. asyik banget lah kalo ada yang memhami perempuan seperti ini menjadikan para perempuan berdaya. aku suka pernyataan ini Karena mereka spesial dan juga unik.
memang program seperti ini perlu untuk terus ditingkatkan, semoga semakin produktif semuanya yaa
women empowering women mba NIken, good job sekali program HEROicnya dari FWD ini, semoga dengan adanya program ini bisa membantu prempuan makin maju
Seru ini bisa saling dukung dengan sesama
Bisa saling menyemangati agar bisa jadi lebih baik untuk sesama
Program heroic memang keren. Sangat mendukung perempuan untuk berkarya.
Perempuan memang harus berdaya supaya pede dan bisa mandiri. keren programnya
Saling berkolaborasi saling menyemangati yang didukung program HERoic FWD. Sehingga makin banyak wanita tangguh ke depannya